Sewa mobil adalah salah satu pilihan yang banyak digunakan oleh orang-orang yang ingin bepergian dengan nyaman dan fleksibel, terutama di kota besar. Sewa mobil bisa menjadi pilihan terbaik bagi orang-orang yang tidak memiliki mobil, bahkan akan terasa lebih sederhana dan praktis. Sewa mobil untuk keperluan liburan misalnya menjadi pilihan utama daripada harus memutuskan untuk nyetir selama berjam-jam.
Akan tetapi tidak semua jasa sewa mobil bisa memberikan pelayanan yang memuaskan dan sesuai dengan kebutuhan. Karena itu penting untuk memperhatikan beberapa hal sebelum Otofriends memilih rental mobil yang akan digunakan.